- Posted by admin
- 0 Comments
Pemilihan Wakil Rektor Bidang Pengembangan Institusi dan Kerja sama UT
Mangawali tahun 2021, UT akan melaksanakan Kegiatan Pemilihan Wakil Rektor Bidang Pengembangan Institusi dan Kerjasama atau biasa disingkat WR 4 UT. Kegiatan ini diawali dengan Pembentukan Panitia Seleksi (Pansel) yang dibentuk oleh Raktor UT. Kegiatan ini merupakan proses rekrutmen pejabat UT karena adanya kekosongan jabatan WR4 UT. Pansel diketuai oleh Prof. Suciati, dan anggotanya terdiri dari: Siti Aisyah, Agus Santoso, Adrian Sutawijaya, Moh. Muzamil, Ucu Rahayu, dan Wagimin. Kegiatan pemilihan WR 4 diawali dengan sosialisasi kegiatan pemilihan WR4 kepada seluruh warga UT dan penjaringan aspirasi dari seluruh warga UT yang berisi harapan warga UT terhadap sosok WR4 yang akan datang.
Adapun persyaratan untuk dapat menjadi Wakil Rektor sebagaimana diatur dalam Bab II Pasal 3 Ayat (2 dan 3) Peraturan Rektor Nomor 134 Tahun 2017 Peraturan Rektor Nomor 134 tahun 2017 tentang Pengaturan Kembali Tentang Pengangkatan dan Pemberhentian Wakil Rektor, Dekan, Dan Ketua Lembaga di Lingkungan Universitas Terbuka adalah
a. Persyaratan Umum, meliputi:
- Dosen pegawai Negeri Sipil aktif tetap di lingkungan UT;
- Beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa;
- Berusia setinggi-tingginya 60 (enam puluh ) tahun pada saat diusulkan;
- Sehat jasmani dan rohani;
- Bersedia dicalonkan menjadi wakil rektor, dekan, atau ketua lembaga yang dinyatakan secara tertulis di atas materai;
- Memiliki penilaian pelaksanaan pekerjaan bernilai baik dalam setiap unsur pada 2 (dua) tahun terakhir;
- Tidak sedang menjalani tugas belajar atau izin belajar;
- Tidak sedang menjalani sanksi pelanggaran disiplin pegawai dengan kriteria sedang atau berat;
- Tidak pernah menjalani sanksi pelanggaran kode etik UT dengan kriteria berat berat;
- Tidak pernah dipidana dengan pidana penjara 2 (dua) tahun atau lebih berdasarkan putusan pengadilan yang telah memiliki kekuatan hukum tetap.
b. Persyaratan Khusus, meliputi:
- Menduduki jabatan akademik paling rendah Lektor Kepala;
- Memiliki pengalaman manajerial serendah-rendahnya Ketua Program Studi atau yang setara, sekurang-kurangnya 2 (dua) tahun di lingkungan UT;
Lampiran: Daftar Dosen Eligible sebagai Bakal Calon WR4 UT 2021-2025
NO |
NAMA |
NIP |
JABATAN SAAT INI |
1 |
Ali Muktiyanto, S.E., M.Si, Dr, Prof |
19720824 200012 1 001 |
Dekan Fakultas Ekonomi |
2 |
Atun Ismarwati, M.Si, Dr |
19660519 199802 2 001 |
Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan dan Kerjasama pada Fakultas Sains dan Teknologi |
3 |
R. Benny Agus Pribadi, M.A, Dr |
19610509 198703 1 001 |
Sekretaris Senat |
4 |
Ranak Lince, Dra, S.Pd., M.Pd. |
19640816 198803 2 001 |
|
5 |
Sri Harijati, M.A, Dr |
19620911 198803 2 002 |
|
6 |
A.A. Ketut Budiastra, M.Ed, Dr |
19640324 199103 1 001 |
|
7 |
Adi Winata, Ir, M.Si. |
19610728 198602 1 002 |
Wakil Rektor Bidang Sistem Informasi dan Kemahasiswaan |
8 |
Agnes Puspitasari Sudarmo, M.A, Dr |
19631007 198903 2 001 |
Ketua Program Magister Manajemen Perikanan pada Pascasarjana Sains, Teknologi, Enjinering dan Matematika Fakultas Sains dan Teknologi |
9 |
Agus Iskandar Pradana Putra, S.H., M.H. |
19630813 198903 1 003 |
Penanggung Jawab Bidang Bantuan Belajar dan Layanan Bahan Ajar pada Unit Pelaksana Teknis Unit Program Belajar Jarak Jauh Universitas Terbuka Bandar Lampung |
10 |
Agus Joko Purwanto, M.Si, Dr |
19660508 199203 1 003 |
Kepala Unit Pelaksana Teknis Pengembangan Profesi |
11 |
Aminudin Zuhairi, Ph.D. |
19611127 198803 1 001 |
|
12 |
Any Meilani, Dra, M.Si. |
19630509 198910 2 001 |
Wakil Dekan Bidang Keuangan dan Umum pada Fakultas Ekonomi |
13 |
Arifah Bintarti,Dra, M.Si. |
19621011 199002 2 001 |
Ketua Jurusan Ilmu Komunikasi dan Informasi pada Fakultas Hukum, Ilmu Sosial, dan Ilmu Politik |
14 |
Ayi Karyana, Drs, M.Si. |
19610817 199203 1 002 |
|
15 |
Barokah Widuroyekti, Dra, M.Pd. |
19620726 198603 2 001 |
Kepala Unit Pelaksana Teknis Unit Program Belajar Jarak Jauh Semarang |
16 |
Daryono, S.H., M.A., Ph.D, Prof |
19640722 198903 1 019 |
Kepala Pusat Riset dan Inovasi Pendidikan Terbuka dan Jarak Jauh pada Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat |
17 |
Devi Ayuni, S.E., M.Si. |
19780603 200212 2 003 |
Staf Ahli Bidang Kemahasiswaan pada Kantor Wakil Rektor Bidang Sistem Informasi dan Kemahasiswaan |
18 |
Dewi Artati Padmo Putri, Dra, M.A., Ph.D. |
19610724 198710 2 003 |
Kepala Pusat Pengelolaan Mahasiswa Luar Negeri pada Lembaga Pengembangan dan Penjaminan Mutu Pendidikan |
19 |
Dewi Juliah Ratnaningsih, S.Si., M.Si, Dr |
19740709 199903 2 001 |
Penanggung Jawab Bidang Penjaminan Mutu Akademik pada Pusat Penjaminan Mutu Pendidikan Lembaga Pengembangan dan Penjaminan Mutu Pendidikan |
20 |
Dr. Ernik Yuliana, S.Pi., M.T. |
19720715 200501 2 012 |
Staf Ahli Bidang Evaluasi Program dan Akreditasi pada Kantor Wakil Rektor Bidang Akademik |
21 |
Durri Andriani, Ir, M.Ed. Dr |
19610917 198601 2 001 |
|
22 |
Elang Krisnadi, Drs, M.Pd. |
19631116 199103 1 003 |
|
23 |
Endang Indrawati, Ir, M.A. |
19620721 198903 2 001 |
Wakil Dekan Bidang Keuangan dan Umum pada Fakultas Sains dan Teknologi |
24 |
Etty Puji Lestari, S.E,.M.Si, Dr |
19740416 200212 2 001 |
Ketua Jurusan Ekonomi Pembangunan dan Mengelola Program Studi Ekonomi Pembangunan pada Fakultas Ekonomi |
25 |
Fatia Fatimah, S.Si., M.Pd, Dr |
19800125 200912 2 002 |
Penanggung Jawab Bidang Bantuan Belajar dan Layanan Bahan Ajar pada Unit Pelaksana Teknis Unit Program Belajar Jarak Jauh Universitas Terbuka Padang |
26 |
Haholongan Simanjuntak, Drs, M.Pd. |
19650521 199103 1 003 |
|
27 |
Harmi Sugiarti, M.Si, Dr |
19670311 199202 2 001 |
|
28 |
Hasmonel, S.H., M.Hum. |
19610711 198803 1 002 |
Kepala Unit Pelaksana Teknis Unit Program Belajar Jarak Jauh Pangkal Pinang |
29 |
Hendrian, S.E., M.Si, Dr |
19690129 200003 1 003 |
Ketua Jurusan Akuntansi dan Mengelola Program Studi Akuntansi pada Fakultas Ekonomi |
30 |
Hendrikus Ivoni Bambang Prasetyo, S.Sos., M.Si. |
19731023 199903 1 001 |
Wakil Dekan Bidang Akademik pada Fakultas Hukum, Ilmu Sosial, dan Ilmu Politik |
31 |
Hurip Pratomo, M.Si, Dr |
19610726 198903 1 005 |
|
32 |
Husnaeni, Dra, M.Pd. |
19630922 198703 2 002 |
|
33 |
Ila Fadila, Ir, M.Kes. |
19610225 198602 2 002 |
Ketua Program Studi Agribisnis pada Jurusan Pertanian Fakultas Sains dan Teknologi |
34 |
Inggit Winarni, Dra, M.Si. |
19640831 199103 2 007 |
Penanggung Jawab Bidang Pengolahan Hasil Ujian pada Pusat Pengujian Lembaga Pengembangan dan Penjaminan Mutu Pendidikan |
35 |
Juhana, M.Pd, Dr |
19740530 200501 2 001 |
Ketua Program Magister Pendidikan Bahasa Inggris pada Jurusan Pascasarjana Pendidikan dan Keguruan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan |
36 |
Kamari, Drs, M.Pd. |
19620327 198703 1 002 |
|
37 |
Karnedi, M.A, Dr, Prof |
19640508 199903 1 002 |
Ketua Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat |
38 |
Kristanti Ambar Puspitasari, Ir, M.Ed., Ph.D. |
19610212 198603 2 001 |
Kepala Pusat Penjaminan Mutu Pendidikan pada Lembaga Pengembangan dan Penjaminan Mutu Pendidikan |
39 |
Lidwina Sri Ardiasih, S.Pd., M.Ed, Dr. |
19750414 200501 2 003 |
Penanggung Jawab Bidang Protokoler dan Urusan Internasional pada Pusat Pengembangan Hubungan Internasional dan Kemitraan Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat |
40 |
Ludivica Endang Setijorini, Ir, M.Si. |
19620315 198803 2 001 |
Penanggung Jawab Bidang Penyiapan Naskah Bahan Ajar Cetak pada Pusat Pengembangan Multi Media Lembaga Pengembangan dan Penjaminan Mutu Pendidikan |
41 |
Made Yudhi Setiani, S.IP., M.Si., Ph.D. |
19710219 199802 2 001 |
Penanggung Jawab Bidang Publikasi dan Hak Kekayaan (HKI) pada Pusat Penelitian Keilmuan Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat |
42 |
Maman Rumanta, M.Si, Dr |
19630509 198903 1 002 |
Kepala Unit Pelaksana Teknis Unit Program Belajar Jarak Jauh Serang |
43 |
Mery Noviyanti, S.Si., M.Pd, Dr |
19811124 200501 2 003 |
Staf Ahli Bidang Sistem dan Teknologi Informasi pada Kantor Wakil Rektor Bidang Sistem Informasi dan Kemahasiswaan |
44 |
Milwan, S.Sos., M.Si, Dr |
19741221 199903 1 006 |
Kepala Unit Pelaksana Teknis Unit Program Belajar Jarak Jauh Tarakan |
45 |
Mohamad Yunus, S.S., M.A, Dr |
19651110 198903 1 001 |
Wakil Rektor Bidang Akademik |
46 |
Mohammad Imam Farisi, M.Pd, Dr, Prof |
19650820 198902 1 001 |
Kepala Unit Pelaksana Teknis Unit Program Belajar Jarak Jauh Jember |
47 |
Muhammad Husni Arifin, S.Ag., M.Si., Ph.D. |
19770828 200501 1 002 |
Kepala Unit Pelaksana Teknis Unit Program Belajar Jarak Jauh Gorontalo |
48 |
Noorina Hartati, S.E., M.Sc. |
19850425 201012 2 005 |
Ketua Program Studi Akuntansi Keuangan Publik pada Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi |
49 |
Nurmala Pangaribuan, Ir, M.S, Dr |
19620426 198603 2 002 |
Staf Ahli Bidang Kerjasama dan Pembinaan Alumni pada Kantor Wakil Rektor Bidang Pengembangan Institusi dan Kerja Sama |
50 |
Nurul Huda, M.A, Dr |
19630729 198703 2 001 |
|
51 |
Paken Pandiangan, S.Si., M.Si, Dr |
19700820 199703 1 003 |
Kepala Pusat Pengelolaan Bahan Ajar pada Lembaga Pengembangan dan Penjaminan Mutu Pendidikan |
52 |
Rahmat Budiman, S.S., M.Hum., Ph.D. |
19710116 199903 1 001 |
Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan dan Kerjasama pada Fakultas Hukum, Ilmu Sosial, dan Ilmu Politik |
53 |
Rhini Fatmasari, S.Pd., M.Sc, Dr |
19730619 200212 2 002 |
Anggota (Tenaga Dosen) pada Satuan Pengawas Internal |
54 |
Rustam, M.Pd. Dr |
19650912 199010 1 001 |
|
55 |
Santi Dewiki, Drh, M.Kes. |
19611222 198903 2 002 |
|
56 |
Siti Aisyah, M.Pd Dr |
19640411 198903 2 001 |
Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan dan Kerjasama pada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan |
57 |
Siti Julaeha, M.A, Dr |
19650429 198903 2 001 |
Kepala Pusat Pengelolaan dan Penyelenggaraan Program Pascasarjana pada Lembaga Pengembangan dan Penjaminan Mutu Pendidikan |
58 |
Sofjan Aripin, M.Si, Dr |
19660619 199203 1 002 |
Dekan Fakultas Hukum, Ilmu Sosial, dan Ilmu Politik |
59 |
Sondang Purnamasari Pakpahan Dra, M.A. |
19620911 198803 2 003 |
Kepala Unit Pelaksana Teknis Unit Program Belajar Jarak Jauh Medan |
60 |
Sri Ismulyaty, Dra, M.Si. |
19630507 198910 2 001 |
Kepala Unit Pelaksana Teknis Unit Program Belajar Jarak Jauh Bandar Lampung |
61 |
Sri Listyarini, M.Ed, Dr |
19610407 198602 2 001 |
Penanggung Jawab Bidang Akademik pada Pusat Pengelolaan dan Penyelenggaraan Program Pascasarjana Lembaga Pengembangan dan Penjaminan Mutu Pendidikan |
62 |
Sri Sediyaningsih, M.Si, Dr |
19620131 198812 2 001 |
Kepala Pusat Pengembangan Hubungan Internasional dan Kemitraan pada Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat |
63 |
Sri Sumiyati, Dra, M.M. |
19620701 198703 2 001 |
Penanggung Jawab Bidang Bantuan Belajar dan Layanan Bahan Ajar pada Unit Pelaksana Teknis Unit Program Belajar Jarak Jauh Universitas Terbuka Semarang |
64 |
Sri Tatminingsih, M.Pd, Dr |
19671029 200501 2 001 |
|
65 |
Subekti Nurmawati, Dra, M.Si. |
19670518 199103 2 001 |
Penanggung Jawab Bidang Pengembangan Manajemen Sumber Daya Manusia pada Unit Pelaksana Teknis Pengembangan Profesi |
66 |
Suparti, M.Pd, Dr |
19610615 198603 2 001 |
Kepala Unit Pelaksana Teknis Unit Program Belajar Jarak Jauh Surabaya |
67 |
Supriyono, Drs, M.Pd. |
19630922 198803 1 002 |
|
68 |
Susanti, M.Si, Dr |
19671214 199303 2 002 |
Ketua Program Studi Doktor Administrasi Publik pada Fakultas Hukum, Ilmu Sosial, dan Ilmu Politik |
69 |
Tian Belawati, Ir, M.Ed., Ph.D, Prof |
19620401 198601 2 001 |
|
70 |
Timbul Pardede, M.Si, Drs |
19650508 199103 1 004 |
Kepala Pusat Pengujian pada Lembaga Pengembangan dan Penjaminan Mutu Pendidikan |
71 |
Udan Kusmawan, Drs, M.A., Ph.D Prof |
19690405 199403 1 002 |
Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan |
72 |
Wawan Ruswanto, Drs, M.Si. |
19630715 199103 1 006 |
Ketua Program Studi Sosiologi pada Jurusan Ilmu Sosial, Hukum dan Humaniora Fakultas Hukum, Ilmu Sosial, dan Ilmu Politik |
73 |
Wayan Meter, DRs, M.Pd. |
19631231 198811 1 002 |
|
74 |
Yulia Budiwati, Dra, M.Si. |
19630716 199103 2 002 |
Kepala Unit Pelaksana Teknis Unit Program Belajar Jarak Jauh Surakarta |
75 |
Yumiati, M.Si, Dr |
19650731 199103 2 001 |
Kepala Unit Pelaksana Teknis Unit Program Belajar Jarak Jauh Bengkulu |
ref. 18/UN31/KP.09.07/2021